Skripsi dan Teori Akuntansi, Manajemen Keuangan

Google

Wednesday, February 13, 2008

Analisis harga saham

Ada dua pendekatan analisis yang sering digunakan untuk menganalisis sekuritas menurut Husnan (1996), yaitu:
a. Analisis fundamental
Analisis ini mencoba memperkirakan harga saham dimasa yang akan datang dengan memperkirakan nilai–nilai faktor fundamental yang mempengaruhi harga saham dimasa yang akan datang dan menerapkan hubungan variabel-variabel tersebut sehingga diperoleh taksiran harga saham.
Karena banyaknya faktor-faktor yang mempengaruhi harga saham maka untuk melakukan analisis ini diperlukan tahapan-tahapan analisis yaitu dimulai dari analisis ekonomi atau pasar, analisis industri, dan analisis perusahaan itu sendiri.
b. Analisis Teknikal
Analisis ini dilakukan dengan mengamati harga saham diwaktu yang lalu. Analisis teknikal tidak memperhitungkan faktor-faktor fundamental yang ada.

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]



<< Home


 
AddMe - Search Engine Optimization